Contoh Surat Lamaran 1 Formasi Jabatan yang dilamar CPNSD 2014 Kab. Nias Selatan


                                           Contoh Surat Lamaran
Untuk 1 Formasi Jabatan Yang Dilamar
Teluk Dalam,         September 2014
Perihal :  Lamaran untuk diterima menjadi  Kepada Yth,                         
      Calon Pegawai Negeri Sipil Bapak Bupati Nias Selatan
 Formasi Tahun 2014   di-                                       
Teluk Dalam                 
1.


Dengan hormat, berkenaan dengan pengumuman Bapak Nomor : 800/5767/BKD/2014, Tanggal 09 September 2014, Tentang Penerimaan Aparatur Sipil Negera / Calon Pegawai Negeri Sipil Daerah di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Nias Selatan Formasi Pelamar Umum Tahun 2014, saya yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama :
Tempat/Tgl Lahir :
Agama :
Status Perkawinan :
Pendidikan Terakhir :
Alamat :
Desa :
Kecamatan :
Kabupaten :
Dengan ini mengajukan permohonan kepada Bapak kiranya dapat menerima saya menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil pada Formasi Jabatan ......................................................................................... dengan kualifikasi pendidikan ................................di salah satu unit kerja di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Nias Selatan
2. Sebagai bahan pertimbangan bagi Bapak, turut saya lampirkan syarat-syarat kelengkapan berkas sebagai berikut :
1. Fotocopy Sah Ijazah dan transkrip Nilai sebanyak 3 (tiga) rangkap;
2. Fotocopy Sah Kartu Tanda Penduduk (KTP) sebanyak 3 (tiga) rangkap;
3. Pas Photo Hitam Putih dan warna ukuran 4x6 , masing-masing sebanyak 3 (tiga) lembar;
4. Asli Kartu Registrasi Pendaftaran Online.
3. Demikian Permohonan ini saya ajukan dengan harapan semoga Bapak dapat mempertimbangkannya dan atas perhatian saya ucapkan terima kasih.
Hormat Saya
Pelamar,
Materai Rp. 6.000,-
    .................................

Sumber :
Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi

Panitia Seleksi Nasional CPNS 2014

Comments
0 Comments

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Berilah Komentar, Dan Berkomentarlah dengan Baik dan Sopan...
Artikel ini telah saya Kunci, kalau Anda membutuhkannya, Silahkan Anda Komentari dan Artikel Ini akan saya Buka Kembali...